November 27, 2024

ABOUT US

f8bbfef25043c674d907552e3acc9c9b-280x186

Analisis data merupakan salah satu hal terpenting dalam pengambilan kesimpulan. Kesalahan prosedur dalam melakukan analisa data bisa berakibat sangat fatal terhadap kesimpulan yang diambil, yaitu hasil kesimpulan yang diperoleh akan menyimpang (berbias/ tidak sesuai) dengan kenyataan yang sebenarnya. Sehingga hanya akan menghasilkan suatu kesimpulan yang tidak sahih/ tidak valid atau dengan kata lain tidak dapat dipertanggungjawabkan kebenarannya.
Ada beberapa prosedur dalam melakukan analisis terhadap suatu data. Dari pemeriksaan data (adanya pencilan atau tidak, penghitungan terhadap data hilang (missing value analysis), uji normalitas data, dll), validitas data, dan sebagainya,hingga analisis statistika yang sesuai dengan tujuan yang diharapkan.
Namun perlu diingat bahwa kesimpulan yang ditarik berdasarkan uji statistik tersebut, tidak pernah bersifat dogmatis (mutlak).
Note 1:
Taraf nyata adalah peluang menolak Ho yang pada hakekatnya benar.
P-Value adalah peluang nyata (bermakna) dengan resiko salah sebesar p x 100%
Pada hakekatnya,P-Value merupakan resiko salah dalam pengambilan kesimpulan dari suatu penelitian.
NOTE 2:
1. Jika terjadi REVISI atau tambahan analisis, karena KESALAHAN dari konsumen atau ada perubahan baru pada jenis analisisnya selain yang sudah di-ORDER, bukan menjadi tanggung jawab PUSAT ANALISA DATA STATISTIK INDONESIA dan dianggap ANALISIS BARU
2. Tetapi REVISI karena kesalahan OUTPUT dari HASIL ANALISIS oleh pihak kami, menjadi tanggung jawab Kami
SARAN:
3. Pastikan bahwa data yang akan dianalisis sudah benar, sehingga tidak akan terjadi kesalahan pada hasil analisisnya nanti.
4. Pastikan jenis analisis data apa saja yang akan digunakan sesuai dengan saran pembimbing
Terima Kasih , Atas Kepercayaan Yang Telah Diberikan Pada PUSAT ANALISA DATA STATISTIK INDONESIA
“Your Trust Is Everything For Us To Serve You The Best”